Kamis, 16 April 2020

Tugas 2 : MENENTUKAN JENIS TAMPILAN TABEL


Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

   Pada artikel kali ini, artikel berikut berisi tentang jenis tampilan tabel yang digunakan untuk kasus-kasus di bawah ini. Selamat membaca...
Silahkan Tentukan jenis tampilan tabel yang bagaimana yang anda gunakan untuk kasus-kasus berikut :
1.      Jumlah penjualan yang diperinci berdasarkan : (Tabel satu arah)
      Berdasarkan Jenis barang agar supaya  bisa diketahui jenis barang mana yang menunjukan tren naik, dan mana yang menurun. Data nya (mouse gaming 299, meja computer 250, keyboard 199, keyboard wireless 100)
Jawaban :
Data yang harus ditampilkan pada tabel adalah jenis barang dan jumlah barang, maka bentuk penyajian data tersebut menggunakan Tabel Satu Arah, sebagai berikut :
Jenis Barang
Jumlah Barang
Mouse Gaming
299
Meja Computer
250
Keyboard
199
Keyboard Wireless
100
Jumlah Total
848

    Berdasarkan daerah penjualan, agar bisa diketahui daerah mana yang memberikan hasil penjualan yang tinggi/terbesar
Jawaban :
Data yang harus ditampilkan pada tabel adalah daerah penjualan dan jumlah penjualannya, maka bentuk penyajian data tersebut menggunakan Tabel Satu Arah, sebagai berikut :
Daerah Penjualan
Jumlah Penjualan
Jakarta
750
Surabaya
500
Palembang
450
Jambi
300
Jumlah Total
2000

2.      Jumlah pengangguran diperinci berdasarkan : Data Bebas
         Berdasarkan keahlian dan pendidikan (table 2 arah)
Jawaban :
Maka bentuk penyajian data tersebut menggunakan Tabel Dua Arah, sebagai berikut :
Pendidikan
Keahlian
Montir
Arsitek
Koki
SD
94
87
88
SMP
74
65
71
SMA
56
52
59
S1
50
39
40
Jumlah
274
243
258

         Berdasarkan umur, keahlian dan daerah asal. (tabel 3 arah)
Jawaban :
Maka bentuk penyajian data tersebut menggunakan Tabel Tiga Arah, sebagai berikut :
Umur
Montir
Arsitek
Jakarta
Jambi
Surabaya
Palembang
18th-23th
94
87
88
56
24th-29th
74
65
71
67
30th-35th
56
52
59
49
Jumlah
224
204
218
172

3.      Jumlah Kredit perbankan yang diperinci berdasarkan :
      Berdasarkan jenis kredit (data: mobil usaha 20, mobil dinas 15, mobil pribadi 30)
Jawaban :
      Maka bentuk penyajian data tersebut menggunakan Tabel Satu Arah, sebagai berikut :
Jenis Kredit
Jumlah
Mobil Usaha
20
Mobil Dinas
15
Mobil Pribadi
30
Jumlah Total
65

         Berdasarkan Jenis kredit dan bank yang memberikannya.
Jawaban :
      Maka bentuk penyajian data tersebut menggunakan Tabel Dua Arah, sebagai berikut :
Jenis Kredit
BCA
Mandiri
BNI
Mobil Usaha
94
87
88
Mobil Dinas
74
65
71
Mobil Pribadi
56
52
59
Jumlah
224
204
218

       Dari isi artikel di atas ini, semoga pembaca dapat mengerti isi dari artikel ini, semoga dapat membantu pembaca untuk menentukan jenis tampilan tabel yang digunakan untuk kasus-kasus yang ada di artikel ini dan semoga artikel ini bermanfaat bagi semua pembacanya. Jika artikel yang penulis buat ini ada kekurangan dan kesalahan, mohon maaf yang sebesar-besarnya.
       Demikian artikel ini penulis buat. Terima Kasih. Wassalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Referensi :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar